12 Desember 2011

Cara Memasang Status Online YM di Kaskus

Siang lagi semua, hehe...pada tulisan ini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara memasang status online yahoo mesengger di kaskus, nah langsung aja yah...

Copykan kode berikut ke thread yang teman teman ingin pasang status online YM! nya

[URL="ymsgr:sendIM?whesata"][IMG]http://opi.yahoo.com/online?u=whesata&m=g&t=18[/IMG][/URL]

Tulisan warna merah ganti dengan id YM teman teman, sedangkan tulisan warna biru ganti iconnya sesuai dengan gambar yang teman inginkan di bawah ini (rentangnya 1-24).

Gambar Berbagai Macam Icon YM yang diinginkan


  

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Cara Memasang Status Online YM di Kaskus

  • Waspadalah Terhadap WazzubAssalamualaikum, bagaimana kabar teman teman hari ini ? Belakangan ini di facebook banyak diramaikan oleh sebuah situs referal yang konon katanya bisa menghasilkan $_$. ...
  • Theme Tersembunyi di Windows 7Sudah tahukah sahabat sekalian bahwa ternyata di windows 7 mempunyai beberapa theme tersembunyi? lalu bagaimana cara menggunakannya? tidak sulit, cukup ikuti langkah lan ...
  • Tips Memilih Keyword AdsensePada Postingan kali ini kita akan membahas bagaimana cara memilih keyword adense yang mendapatkan nilai klik yang banyak. bagaimana tipsnya?? 1. TV Series/TV Episode 2 ...
  • Cara Mengisi KRS URHari ini lumayan cerah yah, secerah hatimu, hhehe. Postingan kali ini, saya ingin sharing bagaimana cara mengisi krs UR (Universitas Riau). Jadi buat yang masih kebingun ...
  • Cara Menerima Otomatis Permintaan Teman di FacebookMungkin kita pernah mendapatkan banyak permintaan pertemanan, anggap saja ada 50 permintaan misalnya, dan kita ingin mengaprove/accept/menerima semuanya, tentu dengan me ...

15 Komentar:

Terimakasih telah meninggalkan Komentar di Didit Blog | Silahkan berkomentar dengan bebas, tidak mengandung SARA | komentar dengan link HIDUP akan dihapus | Terimakasih ^_^