12 Desember 2011

Cara Memasang Status Online YM di Kaskus

Siang lagi semua, hehe...pada tulisan ini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara memasang status online yahoo mesengger di kaskus, nah langsung aja yah...

Copykan kode berikut ke thread yang teman teman ingin pasang status online YM! nya

[URL="ymsgr:sendIM?whesata"][IMG]http://opi.yahoo.com/online?u=whesata&m=g&t=18[/IMG][/URL]

Tulisan warna merah ganti dengan id YM teman teman, sedangkan tulisan warna biru ganti iconnya sesuai dengan gambar yang teman inginkan di bawah ini (rentangnya 1-24).

Gambar Berbagai Macam Icon YM yang diinginkan


  

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Cara Memasang Status Online YM di Kaskus

  • Anti Bom Like FacebookMasih ingat dengan postingan saya yang berjudul Bom Like di Facebook ? udah di praktekin belum ? udah ? terus ada yang marah gag ?....hmm...tenang aja, masih bisa di ata ...
  • Cara Membuat BarcodeUdah tau kan apa itu barcode? Barcode merupakan simbol berbentuk garis-garis yang menyatakan suatu kode atau string karakter. Simbol ini biasanya hanya dapat dibaca oleh ...
  • Cara Mendapatkan PIN Penangguhan Pembayaran AdsenseBuat sahabat yang udah memiliki akun adsense dan income nya udah sampai $10 tentu tahu bahwa pembayarannya akan di tangguhkan sampai sahabat mendapatkan sebuah PIN kirim ...
  • Layanan Ping Artikel Blog TerbaikHmmm...Ping, apakah yang di maksud dengan ping itu? ping merupakan fasilitas untuk mempercepat indeks sebuah artikel di blog atau update terbaru dari blog kita. Ping jug ...
  • Cara Membuat PDF dengan Microsoft Office 2010Assalamualaikum, jumpa lagi dengan saya, hehe...nah, pada postingan kali ini kita akan belajar membuat sebuah file pdf. Ga perlu software tambahan seperti adobe acrobat ...

15 Komentar:

Terimakasih telah meninggalkan Komentar di Didit Blog | Silahkan berkomentar dengan bebas, tidak mengandung SARA | komentar dengan link HIDUP akan dihapus | Terimakasih ^_^